Minggu, 15 Mei 2011

ayo belajar bahasa jepang - aisatsu ( perkenalan )

orang jepang terkenal dengan keramah-tamahannya. . bila memperkenalkan diri, mereka sangat sopan dan ramah, ba, berikut saya ingin memberikan sedikit ilmu, mengenai cara memperkenalkan diri dengan bahasa jepang. .

hajimemashite
watashi wa ( nama ) desu
( asal ) karakimashita
( pekerjaan ) desu
douzo yoroshiku onegaishimasu

contohnya. . . .

hajimemashite
jeffry aulia desu
paguyangan karakimashita
unnes no gakusei desu
douzo yoroshiku onegaishimasu

artinya

perkenalkan
nama saya jeffry aulia
saya dari paguyangan
saya mahasiswa unnes
senang telah berkenalan dengan anda

keterangan,
hajimemashite adalah kata yang biasa digunakan dalam mengawali perkenalan, bisa juga diartikan 'perkenalkan'
karakimashita adalah kata yang memiliki arti datang dari atau berasal dari
partikel no adalah partikel yang menghubungkan dua kata benda.
douzo yoroshiku onegaishimasu adalah kata kalimat untuk mengakhiri sebuah perkenalan, bisa diartikan 'senang berkenalan dengan anda'
perkanalan diatas bisa diperpanjang dengan menambah keterangan diri kita, seperti umur, dan lain sebagainya. .
semoga berguna,  selamat mencoba. .

1 komentar:

  1. Bingung bacanya neeh ...
    Template + warna fontnya bikin pusing ... hehehe

    Mampir yah : aguskristianto.blogspot.com

    BalasHapus